Tuesday 30 July 2013

Filtering Wireshark

Soal:
Saya ingin wireshark hanya menampilkan (displaying) paket-paket dengan source address (nama pengirim): 192.168.139.104 atau dengan destination address (nama penerima): 192.168.139.104 dari semua paket yang telah berhasil di tangkap (capture) oleh wireshark:

Solusi:
tambahkan perintah ini dikotak filter wireshark kamu:
ip.src == 192.168.139.104 or ip.dst == 192.168.139.104

Gambar:

Tampilan Wireshark dengan menggunakan filter yang disebutkan sebelumnya
Tambahan:
Solusi ini menangkap paket-paket yang bukan ditujukan ke alamat-alamat IP host PC dimana Wireshark ini dinyalakan.

Dan ternyata Wireshark boleh menangkap paket-paket yang bukan ditujukan ke alamat IP host PC dimana Wireshark ini dinyalakan atau dengan kata lain, Wireshark bisa digunakan untuk 'mengintip' paket-paket/surat-surat yang dikirimkan oleh PC lain.

Topologi yang dipakai:
PC-1 -- PC-2 -- Router

PC-2 adalah PC host dimana aplikasi Wireshark ini dinyalakan. PC-2 ini menggunakan
Operating System jenis : Windows7
Wireshark versi: Version 1.6.0 (SVN Rev 37592 from /trunk-1.6)




No comments:

Post a Comment